SCHOOL ANALYSIS IS SYSTEM SOCIAL PERSPECTIVE BY TALCOTT PARSONS

Authors

  • maslahatun nikmah pascasarjana universitas islam jember

DOI:

https://doi.org/10.56013/mjk.v2i1.3718

Keywords:

Sekolah, struktur fungsional, sistem sosial

Abstract

 

Penelitian ini adalah berbasis keputakaan. Tema penelitian ini adalah analisis sekolah sebagai sistem sosial perspektif Talcott Parsons. Dalam artikel ini ada 3 pertanyaan penting. Pertama, bagaimana Struktural fungsional talcott parsons. Kedua, bagaimana Konsep dasar sistem sosial. Ketiga, bagaiamana Sekolah sebagai sistem sosial perspektif Talcott Parsons. Pendekatan konten analisis untuk membaca konsep struktural fungsional dan pandangan Talcott Parsons mengenai sekolah adalah sebuah sistem sosial. Hasil penelitian ini adalah pertama mengetahui tentang konsep struktural fungsional Talcott Parsons, kedua konsep dasar sistem sosial, dan ketiga mengetahui sekolah sebagai sistem sosial perspektif Talcott Parsons.

Downloads

Published

2025-02-01

How to Cite

nikmah, maslahatun. (2025). SCHOOL ANALYSIS IS SYSTEM SOCIAL PERSPECTIVE BY TALCOTT PARSONS : . MAJEMUK Jurnal Pendidikan Agama Islam, 2(1), 28–39. https://doi.org/10.56013/mjk.v2i1.3718

Issue

Section

Articles