This is an outdated version published on 2019-10-25. Read the most recent version.

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INQUIRY DENGAN MENGGUNAKAN METODE EKSPERIMEN PADA POKOK BAHASAN PENCEMARAN LINGKUNGAN KELAS X (PUTRI) TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Authors

  • Suwaibah Al- Islamiyah universitas islam jember
  • Diah Sudiarti universitas islam jember

DOI:

https://doi.org/10.36835/bio.v8i2.919

Abstract

Penelitian merupakan kegiatan utama dari proses pendidikan. Peneliti melakukan penelitian di kelas X (putri) MA Bustanul Ulum Krai-Yosowilangun-Lumajang dengan responden yang diteliti sebanyak 19 siswa Putri. Peneliti melakukan observasi di kelas X (putri) MA Bustanul Ulum Krai-Yosowilangun dan diperoleh data sekitar 75 % menunjukkan nilai siswa ≤70. Prosedur yang digunakan adalah model siklus berdasarkan hasil penelitian, persentase hasil belajar pada siklus I mencapai 38,131 dan siklus II mencapai  hingga 44,605 sedangkan untuk melihat persentase hasil belajar siklus I mencapai 68,421% dan siklus II mencapai 94,736%.

Downloads

Published

2019-10-25

Versions

How to Cite

Suwaibah Al- Islamiyah, & Diah Sudiarti. (2019). MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INQUIRY DENGAN MENGGUNAKAN METODE EKSPERIMEN PADA POKOK BAHASAN PENCEMARAN LINGKUNGAN KELAS X (PUTRI) TAHUN PELAJARAN 2016/2017. JURNAL BIOSHELL, 8(2), 65–69. https://doi.org/10.36835/bio.v8i2.919

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>